Bagi kamu yang sudah terbiasa membuat blog dari blog gratisan, ayo donk coba blog yang tidak gratisan, karena kita bisa lebih banyak mengelolanya. BAik dari sisi untuk bisnis ataupun untuk informasi biasa. Pengalaman dari beberapa teman dan saya sendiri bahwa dengan membuat blog dengan domain sendiri memang lebih bisa menghasilkan.
Cuman butuh konsentrasi lebih tinggi lagi. Maklum semua fasilitas di Blog apalagi dari blogger.com sudah tersedia lengkap tinggal kita pakai. Nah lho... terus darimana kita belajarnya ya ? sepert yang saya jelaskan di postingan sebelum ini dalam bhs Inggris :( kita direpotkan dalam pertama kali memulainya. Mulai dari beli domain, lalu beli hosting berikutnya install wordpress atau aplikasi lainnya. Oke saya akan saya jelaskan mulai dari postingan ini agar kita semua bisa lebih tahu dan pada akirnya mendapatkan income yang lumayan (walau saya juga masih terus belajar)
18 Maret 2010
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
1 komentar:
wao..aku uda punya domain sekarang...mau berusaha mencari uang di internet, thanks yaa sharingnya..semoga membawa manfaat buat yang lain...boleh tukeran link???
Posting Komentar